Prajurit Korem 142/Tatag Terima Sosialisasi Dari Bank Rakyat Indonesia

    Prajurit Korem 142/Tatag Terima Sosialisasi Dari Bank Rakyat Indonesia

    Mamuju-Komandan Korem 142/Tatag Brigjen TNI Farouk Pakar, S.Pd., M.Han menyambut team Sosialisasi Bank Rakyat Indonesia (BRI) Cabang Mamuju yang diikuti oleh seluruh Prajurit dan PNS Korem 142/Tatag dengan tema “Persiapkan Masa Depan Anda Dengan Proteksi Diri dan Asuransi Pijar”, bertempat di Aula Andi Depu Makorem 142/Tatag Mamuju, Senin (19/6/2023).

    Maksud dan tujuan dalam rangka sosialisasi Program Mitra Bank BRI untuk Prajurit Korem 142/Tatag.

    Dalam sambutannya, Danrem 142/Tatag menyampaikan ucapan selamat datang kepada Team Sosialisasi Bank BRI Cabang Mamuju semoga dengan adanya sosialisasi tersebut dapat membantu Prajurit dan PNS Korem 142/Tatag.

    "Asuransi itu sangat bagus kalau kita berpikirannya baik, misalnya kita ada asuransi kita tidak akan bingung apabila ada masalah baik masalah kesehatan pendidikan anak dan sebagainya", Ucap Danrem.

    Hadir dalam kegiatan ini Pimpinan Cabang BRI Mamuju Octarez Abi Ibrahim, Kasrem 142/Tatag Kolonel Inf. Hadi Purwo Subroto, S.A.B., M.M., Para Kasi Korem 142/Tatag dan Ka Balak Rem 142/Tatag serta Ka Balak Aju Korem 142/Tatag.

    mamuju
    M Ali Akbar

    M Ali Akbar

    Artikel Sebelumnya

    Kasrem 142/Tatag Bacakan Amanat Pangdam...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Kodim Polman Bersama Warga Gotong...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Karossa Kembali Jadi Juara Umum Pentas PAI Tingkat Kabupaten Mamuju Tengah Tahun 2024

    Tags